Kulit dehidrasi adalah kondisi kulit yang kekurangan kandungan air. Berbeda dengan kulit kering pada umumnya, kulit dehidrasi disebabkan oleh kurangnya asupan air di dalam cell kulit. Akibatnya kulit mudah kemerahan, iritasi, dan terlihat kusam.

Apa itu Thesera H?
Thesera H merupakan perawatan yang berfungsi untuk memperbaiki DNA atau kondisi kulit yang tidak dapat menyerap air secara maksimal. Kandungan Aquaporin di dalam Thesera H akan memampukan air untuk diserap oleh sel guna meningkatkan kelembaban kulit.


Apa Saja keunggulan Bahan Aktif Yang Terdapat
di Thesera H?
- AQP (Aquaporins), Ditemukan oleh Peter Agre dan meraih Nobel Prize pada tahun 2003, Aquaporin merupakan sejenis protein dalam sel yang memungkinkan air dapat menyerap masuk dan keluar sel. Semakin banyak kandungan AQP maka semakin banyak pula saluran hidrasi keluar masuk air ke dalam sel kulit sehingga sel menjadi sehat dan dapat berfungsi maksimal.
- Fullerene, dikenal sebagai antioksidan paling tinggi melebihi zat-zat antioksidan lainnya seperti Vitamin C, E, A dan sejenisnya, Fullerene di dalam kulit akan menyerap bahan-bahan berbahaya seperti polusi, UV ray, dan lain sebagainya yang seringkali merusak sel dan menyebabkan penuaan dini. Selain sangat efektif, fullerene juga dianggap superior karena kemampuannya menangkal radikal bebas sangat stabil tidak terpengaruh dengan suhu panas dan cahaya.
- Miseon tree, adalah tumbuhan yang hanya dapat ditemukan di Korea dengan aroma yang menyegarkan serta antioksidan alami, merupakan tumbuhan yang ampuh untuk melawan sel kanker dan memperbaiki kerusakan DNA.
Apa Saja Keunggulan Thesera H?
- Menggunakan TDN technology.
- Kaya akan Aquaporin dan Fullerene.
- Menambah kelembaban kulit dengan cepat.
- Cocok untuk semua jenis kulit termasuk yang sensitif.
- Tanpa rasa sakit.
- Mencerahkan dan meratakan warna kulit.
- Meredakan kemerahan/iritasi kulit.
- Membantu mengecilkan pori-pori.

Konsultasikan permasalahan kulit anda gratis
Follow Us on @Medikpro
dan Perawatan






What They Say
1. Apa itu Thesera H
Thesera H adalah perawatan yang berungsi untuk mengembalikan kelembaban pada kulit yang mengalami dehidrasi. Thesera H menggunakan TDN teknologi di mana semua bahan aktif diurai dan dilapisi dengan double nano kapsul sehingga dapat menembus ke lapisan kulit paling dalam.
2. Jenis kulit apa saja yang cocok dengan Thesera H?
Semua jenis kulit.
3. Apakah sakit?
Tidak.
6. Apakah yang harus dihindari sesudah perawatan?
Hindari penggunaan krim malam, 1-2 hari setelah perawatan.
7. Apakah ada downtime?
Tidak.
9. Apakah aman untuk kulit berjerawat?
Ya, namun disarankan untuk konsultasi dulu untuk memastikan kondisi jerawat ketika akan melakukan perawatan.
10. Apakah cocok untuk jenis kulit oily?
Ya, meningkatkan kadar air dalam kulit tidak sama dengan menambah minyak/moisture ke dalam kulit. Terkadang kulit dehidrasi justru akan memicu produksi minyak berlebih dalam kulit. Thesera H akan membantu keseimbangan kadar air dan moisture sehingga lebih terkontrol.